Cari

Bisnis Franchise Makanan Modal Kecil

Bisnis tidak identik harus kaya, lebih tepatnya harus bermodalkan besar. Apalagi tentang bisnis franchise makanan modal kecil akan berpotensi sekali untuk untuk mengrap orang dalam. Adanya modal kecilah yang menjadi pusat perhatian para pengusaha muda. Lalu jenis franchise seperti apa yang mampu mengarahkan ke bidang makanan dengan modal kecil. Sebelum itu untuk memastikan modal anda memang kecil maka anda harus meminjam uang pada franchise dengan jumlah yang cukup atau minimal, yakni sekitar 5-10 jt. Meski jumlah besar dan kecilnya dari sebuah dana adalah subjektif, maka memang benar pula jika takaan sekitar 5-10 jt cukup dikatan kecil.
Bisnis franchise makanan modal kecil secara sepsifik mentargetkan pada makanan apa yang anda pasarkan. Contoh kecil yang murah modal adalah bisnis nasi padang. Sudah menjadi trent memang jika masyarakat menyukai akan nasi padang akan khas bumbu dan juga rasa yang lezat dibalik hidangan tersebut. Bahwasanya memang penjualan mencapai 13-15 rb per posri makanan, namun perlu diketahui bahwasanya modal yang anda keluarkan saat itu juga berkisar 5-6 rb per porsi. Apalagi pembuatan makanan diawali membeli bahan makanan, dan jika membeli bahan-bahan makanan dalam jumlah yang besar dan banyak akan selalu memungkinkan anda untuk mendapatkan diskon lebih yang akhirnya jumlah pengeluaran anda tidak besar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar