1.
Kuliner
Bisnis
franchise dalam bidang kuliner tentunya dapat dikatakan sebagai salah satu
bisnis franchise yang paling sering kita jumpai. Bisnis franchise dalam bidang
kuliner ini dapat kita jumpai dalam berbagai bentuk mulai yang skala dan pangsa
pasarnya luas, hinggga yang bentuk dan
juga pangsa pasarnya kecil, contohnya franchise restoran, dan lain – lain.
Bisnis franchise kuliner tidak semata – mata berhubungan dengan rumah makan
atau restoran saja. Saat ini yang sedang banyak berkembang di berbagai tempat
adalah bisinis franchise yang sifatnya seperti camilan atau jajanan. Bisnis
franchise jajanan dan juga camilan tentunya tidak membutuhkan modal yang sangat
besar seperti bisnis franchise restoran. Bisnis franchise bidang kuliner ini
dapat dikatakan sebagai jenis bisnis franchise yang paling banyak diminati.
2.
Bidang kecantikan
Bisinis
franchise bidang kecantikan juga merupakan salah satu bidang franchise yang
banyak diminati. Saat ini ada banyak sekali bisnis franchise bidang kecantikan
seperti salon atau tempat pangkas rambut.
3.
Minimarket
Bisnis
franchise minimarket ini meman g dapat dikatakan sudah sangat menjamur di
Indonesia. Kebutuhan masyarakat yang terus meningkat tentunya menjadikan bisnis
franchise minimarket ini sangat menjanjikan. Jika anda ingin bergabung dengan
bisnis franchise minimarket ini, tentunya anda juga harus mengeluarkan modal
yang tidak sedikit.
4.
Laundry
Bisnis
franchise bidang laundry juga merupakan salah satu bidang bisnis yang banyak
diminati di Indonesia. Bisnis franchise bidang ini biasanya sangat laris untuk
dijalankan diare perumahan atau kampus.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar